Sabtu, 25 Oktober 2014

Pramono Anung


Nama Lengkap : Pramono Anung
Tanggal Lahir : 11 Juni 1963
Nama Istri/Suami : Endang Nugrahani, S.E., Ak 
Riwayat Pendidikan
  • S1, Institut Teknologi Bandung, Teknik Pertambangan, 1988
  • S2, Universitas Gadjah Mada , Manajemen, 1992
  • S3, Ilmu Komunikasi, Ilmu Komunikasi, 2013
Riwayat Pekerjaan
  • Direktur, PT Vietmindo Energitama (Vietnam), 1988 - 1996
  • Wakil Ketua , DPR RI , 2009 - 2014
  • Direktur, PT Tanito Harum, 1988 - 1996
  • Komisaris , PT Yudhistira Haka Perkasa , 1996 - 1999
  • Komisaris, PT Mandira (Mandiri Hana Persada) , 1996 - 1999
Riwayat Organisasi
  • Anggota, PDI Perjuangan , 1998
  • Wakil Sekretaris Jenderal , PDI Perjuangan , 2000 - 2005
  • Sekretaris Jenderal , PDI Perjuangan , 2005 - 2010
  • Ketua, Global Organization of Parliamentarians Against Corruption (GOPAC), 2013
Prestasi :
  • Gelar Doktor dengan Predikat Cum Laude - 2013, Gelar ini diraih Pramono dengan disertasi berjudul Komunikasi Politik dan Pemaknaan Anggota Legislatif Terhadap Konstituen (Studi Interpretif Pemilu 2009). Disertasi ini pun dibukukan dengan judul "Mahalnya Demokrasi, Memudarnya Ideologi".
  • Bintang Mahaputera Adipradana - 2014, Ini merupakan tanda penghormatan tertinggi setelah penghargaan Tanda Kehormatan Republik Indonesia. Penghargaan ini diberikan atas integritas yang dimiliki dalam mempertahankan persatuan Republik Indonesia, berjuang untuk bangsa, dan tidak mengkhianati bangsa.